Friday, February 5, 2016

Bakso Solo Rindu Malam Surabaya

Selamat sore sahabat tukik biru kali ini kami akan memberikan sedikit informasi wisata kuliner khususnya wilayah surabaya jawa timur, Bakso merupakan makanan khas indonesia yang sudah terkenal di manca negara. sampai Obama presiden Amerika itu pun menyukai yang namanya bakso.

Kali ini kami akan meberikan sedikit informasi dari bakso solo rindu malam yang sangat terkenal yang mempunyai ejarah lama di kota pahlawan ini. tetapi seiring berkembangnya jaman sekarang banyak penjual bakso yang atas nama bakso rindu malam. untuk tempat yang asli ada di Jl. Adityawarman Surabaya dekat dengan Cito.

berikut penampakan tempatnya :


bakso solo yang ada di suabaya

Baca Juga : Kikil Sapi Sepanjang

Jangan salah disini banyak mobil-mobil yang beli juga di tempat ini. tempatnya enak di pojokan jalan dan biasanya ada orang yang bermain musik mengiringi lagu saat kita makan.

Untuk baksonya sendiri terdiri dari Pentol puyuh, pentol biasa, gorengan, dan tahu pentol. hmmm sangat enak kalau dimakan saat hujan-hujan begini karena rasanya memang yang sangat khas.

bakso rindu malam

Gimana sobat enak bukan baksonya kalau dipandang, untuk harganya satu porsi seharga 10.000 dan untuk minumnya ada teh dan jeruk bisa ditambahin es, harganya 4000 rupiah -+.

jadi silahkan pesan sendiri dan total sendiri yah sesuai kebutuhan yang ingin di beli, jangan lupa bungkus buat kami yaaa.. hehe..

Sekian wisata kuliner kami kali ini yang mungkin membuat anda semakin cinta akan indonesia.

Salam Kuliner........ :)





Read More
Creatyed By Solichatul Umroh